Bagi kamu yang menggunakan aplikasi dompet digital Dana, kamu perlu untuk tau gimana cara klaim dana kaget sekarang juga. Nah berikut ini langkah langkah yang bisa kamu lakukan untuk bisa klaim dana kaget sekarang juga.
Aplikasi sejenis ini memang sudah mulai banyak digunakan oleh orang orang. Bukan tanpa alasan, hal ini karena dengan menggunakan aplikasi dompet digital, kita bisa melakukan banyak hal seperti membayar transaksi tanpa menggunakan uang cash.
Karena memang penggunanya yang banyak membuat aplikasi sejenis ini memiliki perkembangan yang cukup signifikan. Termasuk di dalamnya penambahan fitur fitur terbaru. Salah satunya adalah fitur DANA Kaget.
Apakah kamu jadi salah satu orang yang penasaran dengan fitur DANA kaget ini ? Jika iya, kamu bisa membaca artikel ini hingga selesai. Namun, kamu perlu punya aplikasinya terlebih dahulu.
Apa Itu Dana Kaget ?
Nah bagi kamu yang baru tahu tentang fitur yang satu ini, berikut adalah penjelasan singkatnya. Dana Kaget sendiri merupakan salah satu fitur terbaru dari aplikasi Dana yang merupakan salah satu aplikasi dompet digital yang memang banyak digunakan saat ini.
Dengan memakai aplikasi ini, kamu bisa mentransferkan uang kepada orang orang yang juga menggunakan aplikasi Dana. Fitur yang sangat mudah ini bisa membuat kamu melakukan pembagian uang dengan tanpa ribet dan mudah.
Kemunculan fitur Dana Kaget ini membuat orang orang bahagia karena dengan adanya fitur ini, orang bisa menjadi sangat terbantu. Apalagi jika kamu mendapatkan tugas untuk bisa membagikan uang ke beberapa orang.
Namun, jika kamu membagikan satu per satu pasti akan sangat merepotkan dan lama sendiri. Nah kamu perlu cara yang lebih mudah.
Kamu bisa mengatur saja terlebih dahulu saldo yang ingin kamu kirimkan. Berapa orang yang ingin kamu kirim. Kamu bisa melakukan pengaturannya dengan mudah dalam aplikasi Dana beriktu.
Bagi kamu yang mendapatkan saldo Dana dari fitur baru tersebut namun belum tau bagaimana cara klaim Dana kaget ini. Kamu harus membaca tutorialnya sebagai berikut ini.
Tutorial Klaim Dana Kaget Dengan Mudah
Nah bagi kamu yang belum bisa menggunakan atau tahu cara klaim Dana kaget yang satu ini. Kamu perlu membaca dengan lengkap berikut ini.
Jadi untuk bisa mendapatkan saldo Dana Kaget, kamu perlu link untuk bisa menggunakannya. Karena dengan menggunakan link, kamu bisa membagikan link tersebut ke orang orang yang sudah ditentukan di aplikasi Dana.
Selain menggunakan link yang sudah diberikan, kamu juga bisa menggunakan kode QR untuk bisa mendapatkan Dana kaget yang tersedia. Kamu bisa langsung melakukan scan kode QR tersbuet yang kemudian langsung bisa mendapatkan saldo Dana Kaget.
Klaim Dana Kaget Tanpa Ribet
Jika sudah mendapatkan link untuk saldo Dana Kaget ini. Kamu langsung saja melakukan klaim. Kalim tersebut bisa dilakukan dengan mudah dan juga sederhana. Yang terpenting ialah kamu sudah punya linknya.
Nah berikut ini adalah pembahasan mengenai klaim Dana kaget tanpa ribet.
- Kamu harus punya Link Dana Kaget terlebih dahulu.
- Jika sudah, kamu bisa copy link tersebut.
- Buka browser yang ada di perangkat kamu.
- Tempelkan link yang sudah di copyu di kolom search pada browser milik kamu.
- Nah kamu langsung masuk ke aplikasi Dana.
- Jika kuota masih tersedia, maka kamu langsung bisa klaim dana kaget tersebut.
- Saldonya akan langsung masuk ke dompet digital milik kamu.
- Selesai.
Posting Komentar
Posting Komentar